Tag: Google Scholar

  • Research Gate

    Research Gate

    Berbicara mengenai portofolio penelitian tidak bisa lepas dari “display” yang kita gunakan untuk memaparkan hasil penelitian kita. Selain Google Scholar, ada Research Gate yang dapat digunakan untuk hal serupa. Bahkan untuk beberapa aspek RG lebih unggul daripada Google Scholar, misalnya untuk aspek collaborations, connecting with colleagues dan project contributions. Pendeknya RG adalah Facebook untuk peneliti…

  • Google Scholar Profile

    Google Scholar Profile

    Sebagai peneliti, penting bagi dosen untuk memiliki profil Google Scholar guna membangun portofolio penelitian. Sayangnya, memang penelitian saya masih sedikit 😀 Bagaimana dengan top citation terbaru Telkom University? Berikut hasil pencarian keyword “telkom university” bulan Desember 2016;